Baja ringan saat ini banyak digunakan sebagai konstruksi atap rumah, karena memiliki kelebihan dibandingkan dengan rangka atap pada umumnya seperti kayu, bambu, baja konvensional, maupun beton.
Beberapa kelebihan rangka atap baja ringan antara lain:
Beberapa kelebihan rangka atap baja ringan antara lain:
- Tahan terhadap karat (korosi)
Baja ringan dilapisi dengan lapisan anti karat zincalum, yang merupakan perpaduan antara zinc dan aluminium dengan takaran yang disesuaikan.
- Tahan terhadap serangan rayap
Jika dibandingkan dengan kayu, baja ringan tentunya tahan terhadap rayap.
- Ringan
Beban struktur ringan sehingga tidak terlalu membebani konstruksi bangunan, terutama untuk bangunan bertingkat dengan pondasi yang kurang kuat.
- Bentuk lebih presisi
Bentuknya yang presisi memudahkan pekerjaan bangunan atap serta menambah keindahan sebuah atap bangunan. Tidak bergelombang seperti halnya rangka atap dari kayu/bambu.
- Waktu pengerjaan relative singkat.
Waktu perakitan dan pemasangan rangka baja ringan lebih singkat dari pada konstruksi kayu, beton maupun baja konvensional.
Untuk satu unit rumah ukuran 60m² kisaran waktu pengerjaan rangka atap 1-2 hari.
- Harga lebih ekonomis
Dengan menghitung efisiensi waktu pengerjaan dan umur pakai baja ringan, tentunya hal itu menjadi lebih ekonimis.
- Lebih kekinian
Jika Anda berencana ingin mengganti atap rumah menggunakan rangka baja ringan, kami siap membantu Anda.
Silakan hubungi kami di nomor:
08777 436 1479 / 0896 8965 0789
Wawan Setiawan
cv. setia karya mandiri
Jl.Veteran pos 2 Rancagong Legok Tangerang
Off: Kademangan Setu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar